"Selama aku berkarir, saat di mana aku merasa bahwa "orang ini benar2 selebriti" adalah ketika melakukan Groove Back challenge. Aku melakukannya dengan Jang Wonyoung, aku merasakan pikiran itu dari pertama aku merekam hingga mengucapkan selamat tinggal di akhir. Dia benar-benar idol, dalam konteks positif. Perasaan di mana dia terlihat menyukai dan menikmati rutinitas ini. Meskipun aslinya melelahkan, tapi jika dilihat dari samping membuat terpukau. Apakah ini yang dinamakan mode idol?"
JYP memuji bahwa IVE Jang Wonyoung benar-benar idol.
[+815, -51]
1. [+240, -15]
Tapi memang siapa pun yang melihat Jang Wonyoung mereka pasti mengatakan kalau dia benar-benar idol. kk dia tampak tepat seperti gambaran idol saat aku masih kecil. Seperti keluar dari manhwa.. Mirip karakter I AM STAR
2. [+185, -19]
Jika orang-orang industri berkumpul, mereka pasti juga akan memuji Jang Wonyoung kkkk Park Myungsoo, HAHA, Park Misun, Kim Inah, Jung Jaehyung, mereka semua menyebut Jang Wonyoung dan memujinya. Aku tidak pernah membayangkan kalau JYP juga akan melakukannya kkk selain haters, Jang Wonyoung selalu dipuji dan dikagumi
3. [+125, - 15]
Tidak hanya para selebriti, staff, MUA, dan guru2nya sangat memuji Jang Wonyoung. Jika kalian menonton interview tentang penampilan real idol yg membekas atau video2 tentang pujian ke idol, para staff atau MUA banyak memuji perilaku dan kecantikan Jang Wonyoung. Dia sungguh nyata
4. [+118, +15]
Jang Wonyoung hanya mendapat pujian dari para pekerja industri huhu
5. [+102, -14]
Aku sungguh ingin melihatnya langsung sekali
6. [+73, -3]
Jika ia bahkan sampai dipuji CEO perusahaan lain, sepertinya dia memang pro-idol
7. [+70, -3]
Sifat asli mah memang meski tidak ditunjukkan dengan memaksa pun orang2 sekitar pasti akan memuji sendiri
8. [+61, -2]
Yang hebat dr Jang Wonyoung adalah dia masih muda tapi dia tidak menunjukkan kl dia lelah dan meskipun dia menerima kebencian, dia tidak sertamerta jadi dingin maupun berubah. Bahkan ada banyak seleb yang memusuhi publik dan tidak bisa menutupi emosinya. Jadi dia hebat
9. [+59, -0]
Bukan kah mode pro idol sesungguhnya adalah memiliki passion serta sopan di siaran dan di depan senior meski itu adalah pura2? Tetapi Jang Wonyoung bahkan tidak pura2 tapi benar2 sopan dan menikmati kehiduoannya sebagai idol kkkk jika tidak dia pasti sudah mengalami burn out dan sikapnya sedikit berubah. Tapi sejak IZONE sampai sekarang, dia tetap sama. Meski masih muda dia bersosialisasi dengan baik dan melakukan feedback dengan cepat.. Respect deh
10. [+43, -2]
Tapi jika ia dipuji sebanyak ini di siaran bukan kah artinya dia memang baik sehari-hari. Aku sangat benci pria dan wanita korea yang mengumpatinya di sini
0 Comments
Posting Komentar